Beranda | Artikel
Bolehkah Menggunakan Hand Sanitizer yang Mengandung Alkohol?
Senin, 6 April 2020

Bolehkah menggunakan hand sanitizer yang mengandung alkohol?

 

Jawabannya, boleh. Alasannya:

  • Alkohol pada hand sanitizer bukanlah khamar. Sedangkan yang dilarang dalam Alquran dan hadits untuk khamar adalah segala sesuatu yang memabukkan.
  • Asal alkohol adalah zat yang suci. Adapun khamar menurut pendapat sebagian ulama adalah zat suci, walau mayoritas ulama menganggapnya najis. Alkohol sekali lagi berbeda dengan khamar.
  • Alkohol pada hand sanitizer digunakan untuk luar tubuh dan tidak bisa dikonsumsi, berbeda dengan khamar yang memang diproduksi untuk diminum (dikonsumsi).

 

Lihat berbagai artikel tentang alkohol di sini: Artikel Alkohol

Baca pula artikel yang mirip bahasannya dengan Hand Sanitizer: Hukum Menggunakan Alkohol Antiseptik

 


 

Muhammad Abduh Tuasikal, S.T., M.Sc. (S-1 Teknik Kimia UGM, S-2 Teknik Kimia KSU Saudi Arabia)

Oleh: Muhammad Abduh Tuasikal

Artikel Rumaysho.Com


Artikel asli: https://rumaysho.com/23911-bolehkah-menggunakan-hand-sanitizer-yang-mengandung-alkohol.html